SERANG - Terkait dengan adanya pergantian kabel fiber optik yang sedang dikerjakan PT. Trans Indonesia Superkoridor, untuk pekerjanya diduga abaikan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3).
Pantauan media dilokasi ruas Jalan Banten Lama - Pontang, nampak terlihat salah satu pekerja tidak menggunakan perlengkapan keselamatan kerja seperti topi, rompi dan lain sebagainya.
Ketika dikonfirmasi, salah satu pekerja mengungkapkan bahwa kegiatan ini bukan penarikan kabel, melainkan hanya mengganti kabel, dikarenakan tiang banyak hilang.
"Dari perusahaan sudah melakukan koordinasi. Untuk pergantian kabel panjangny 1 KM," ungkapnya, Selasa (15/10/2024).
Sementara itu, Agung sebagai Pengawas Lapangan (Waspang) PT. TIS mengatakan bahwa kegiatan tersebut hanya perbaikan.
"Kemarin pekerja menggunakan perlengkapan keselamatan kerja," katanya via telpon WhatsApp.
(Tiem prans/Din)
PT. Trans Indonesia Superkoridor (TIS) Diduga Abaikan K3
sultannews.co.id
Selasa | 12:12 WIB
Last Updated
2024-10-15T05:12:58Z
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
Trending Now
-
PANDEGLANG - Jajaran Badan Adhoc KPU di Kecamatan Saketi yang terdiri dari Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (P...
-
OPINI - Kepada Bung Towel yang saya hormati, Salam olahraga, sebagai sesama pecinta sepak bola Indonesia, saya ingin menyampaikan rasa horma...
-
PANDEGLANG - Sejumlah mahasiswa yang tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Kabupaten Pandeglang menggelar aksi di depan gedu...
-
SERANG – Tim Pemenangan pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Banten nomor urut satu, Airin Rachmi Diany dan Ade Sumardi, mengecam kera...
-
SERANG - Dewan Perwakilan Daerah Gerakan Indonesia Anti Narkotika, DPD GIAN Serang Raya, merupakan Organisasi Masyarakat yang bergerak dalam...