KOTA SERANG - Pembangunan Masjid Al Muhajirin di perumahan Lebak Indah Kelurahan Terondol Kecamatan Serang Kota Serang tahap pertama dengan gotong royong yang dilakukan oleh warga dengan penuh antusias. Minggu (5/5/24).
Hadir dalam kegiatan gotong royong tersebut Ketua RT, RW dan panitia pembangunan, kegiatan pertama yakni pengecoran borfile sebagai pondasi sebagai bukti telah dimulainya pembangunan masjid tersebut.
Gotong royong yang di lakukan warga perumahan Lebak Indah Terondol dengan penuh antusias dan kompak, ada yang melakukan kegiatan persiapan hingga menyiapkan bahan-bahan material yang dibutuhkan untuk diaplikasikan dalam pembangunan.
Untuk warga perumahan akan dilaksanakan gotong royong selanjutnya dengan jadwal yang telah disepakati yaitu hari libur kalender sesuai himbauan panitia pembangunan Masjid Al Muhajirin.
(Red)
Home
Gotong Royong
Gotong Royong Dan Kompaknya Warga Perumahan Lebak Indah Dalam Pembangunan Masjid Al Muhajirin
Gotong Royong Dan Kompaknya Warga Perumahan Lebak Indah Dalam Pembangunan Masjid Al Muhajirin
sultannews.co.id
Senin | 07:58 WIB
Last Updated
2024-05-06T00:59:05Z
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
Trending Now
-
PANDEGLANG - Jajaran Badan Adhoc KPU di Kecamatan Saketi yang terdiri dari Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (P...
-
OPINI - Kepada Bung Towel yang saya hormati, Salam olahraga, sebagai sesama pecinta sepak bola Indonesia, saya ingin menyampaikan rasa horma...
-
PANDEGLANG - Sejumlah mahasiswa yang tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Kabupaten Pandeglang menggelar aksi di depan gedu...
-
SERANG - Dewan Perwakilan Daerah Gerakan Indonesia Anti Narkotika, DPD GIAN Serang Raya, merupakan Organisasi Masyarakat yang bergerak dalam...
-
SERANG – Tim Pemenangan pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Banten nomor urut satu, Airin Rachmi Diany dan Ade Sumardi, mengecam kera...